Ebi Kinchaku


Diambil dari bahasa jepang, Ebi Kinchaku dapat di artikan  sebagai udang yang dibungkus.


Udang, surimi dan sayur pilihan yang di racik dengan bumbu khas nusantara, dibungkus dengan kulit kembang tahu, yang di ikat dengan daun pandan.


Goreng bisa, kukus pun Ok.


Harum semerbak pandan yang timbul saat mengkukus akan menambah kenikmatan dalam setiap gigitan


Berbelanja Dengan: